Wednesday 22 June 2016

Apa itu VCC

Apa Itu VCC (Virtual Credit Card)?



Vcc adalah singkatan dari Virtual Credit card, dimana virtual credit card ini menggantikan fungsi credit card.

berbeda dengan credit card yang ada bentuk fisiknya, virtual credit card (vcc murah) hanya berbentuk digital berupa angka.kenapa harus menggunakan vcc dan bukan credit card ?
– Tahukah anda bahwa jika seseorang mengetahui nomer depan credit card dan nomer belakang credit card maka orang tersebut dapat menggunakan credit card anda untuk bertransaksi online. inilah yang disebut dengan carding.
Nah untuk mengurangi resiko credit card anda terkena fraud / transaksi yang tidak diinginkan maka digunakanlah vcc. Sebab tidak semua merchant dapat dipercaya dan dapat menjaga keamanan data pribadi anda. Bahkan di internet ada yang menjual data-data credit card hasil carding
apabila terkena masalah carding, anda harus tetap membayar tagihan yang digunakan oleh orang lain. karena bank tetap menganggap anda bertanggung jawab atas transaksi ini
– dengan Vcc anda dapat mengatur limit virtual credit card anda, apabila anda hanya ingin limit virtual credit card ini hanya Rp. 1.000.000, maka nilai transaksi total yang dapat dilakukan hanya sebesar itu dan setelah anda selesai memakai virtual credit card tersebut anda bisa membuangnya dan membuat virtual credit card laen dengan limit lain.

– Dengan Vcc murah anda juga dapat menggunakannya untuk melakukan verifikasi di berbagai website, dan menghindari data pribadi anda dijual oleh pihak-pihak tidak bertanggung jawab - sumber
Share This

No comments:

Post a Comment

Don't Miss this Great Product , Buy it NOW !
Contact me RDV